40 Soal PKK Kelas 11 SMK Semester 1 dan Kunci Jawaban, Latihan Soal Produk Kreatif dan Kewirausahaan 2022

- 3 Agustus 2022, 15:07 WIB
Ilustrasi 40 Soal PKK Kelas 11 SMK Semester 1 dan Kunci Jawaban, Latihan Soal Produk Kreatif dan Kewirausahaan 2022
Ilustrasi 40 Soal PKK Kelas 11 SMK Semester 1 dan Kunci Jawaban, Latihan Soal Produk Kreatif dan Kewirausahaan 2022 /Katerina Holmes/Pexels/Katerina Holmes

27. Kreasi yang merupakan rancangan peletakan tiga dimensi, dengan minimal satu elemen aktif, serta sebagian atau semua interkoneksi dalam suatu sirkuit terpadu dan peletakan tiga dimensi tersebut dimaksudkan untuk persiapan pembuatan sirkuit terpadu merupakan pengertian dari...

a. Desain tata letak
b. Sirkuit terpadu
c. Obyek dan Perlindungan
d. Hak Pemegang DTLST
e. Prosedur Mengajukan Permohonan Pendaftaran

28. Terdapat beberapa macam konsepsi dalam manfaat kehidupan dan nilai ekonomi. Dibawah ini yang termasuk tiga konsepsi adalah...

a. Konsepsi keimanan, konsepsi ilmu, konsepsi sosial
b. Konsepsi hak, konsepsi kekayaan, konsepsi perlindungan hukum
c. Konsepsi internal, konsepsi eksternal, konsepsi umum
d. Konsepsi kuantitas, konsepsi kualitas, konsepsi average
e. Semua Salah

29. Produk dalam bentuk jadi atau setengah jadi yang terdapat elemen dan memiliki minimal satu elemen aktif yang berkaitan dan terbentuk secara terpadu didalam sebuah bahan semikonduktor yang dimaksudkan untuk menghasilkan fungsi elektronik merupakan pengertian?

a. Prosedur Mengajukan Permohonan Pendaftaran
b. Sirkuit terpadu
c. Desain tata letak
d. Obyek dan Perlindungan
e. Hak Pemegang DTLST

30. Sebutkan 3 macam konsepsi dalam manfaat bagi kehidupan manusia dan nilai ekonomi ....

a. Konsepsi keimanan, konsepsi ilmu, konsepsi sosial
b. Konsepsi hak, konsepsi kekayaan, konsepsi perlindungan hukum
c. Konsepsi internal, konsepsi eksternal, konsepsi umum
d. Konsepsi kuantitas, konsepsi kualitas, konsepsi average
e. Semua Salah

31. Undang-undang yang mengatur tentang varietas tanaman adalah..

a. UU No. 29 tahun 2000
b. UU No. 14 tahun 2001
c. UU No. 19 tahun 2002
d. UU No. 15 tahun 2001
e. UU No. 31 tahun 2000

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah