Kumpulan Contoh Soal Hukum Kirchoff 2 Beserta Jawabannya, Latihan Soal Fisika Kelas 12 SMA

- 2 Agustus 2022, 16:02 WIB
Ilustrasi Kumpulan Contoh Soal Hukum Kirchoff 2 Beserta Jawabannya, Latihan Soal Fisika Kelas 12 SMA
Ilustrasi Kumpulan Contoh Soal Hukum Kirchoff 2 Beserta Jawabannya, Latihan Soal Fisika Kelas 12 SMA /Unsplash/JESHOOTS.COM/

a. 5,4 A
b. 4,5 A
c. 1,8 A
d. 1,5 A
e. 0,5 A

Pembahasan:

Tentukan arah loop dan arus seperti gambar di bawah ini.

Ilustrasi contoh soal hukum Kirchoff 2
Ilustrasi contoh soal hukum Kirchoff 2

Maka berdasarkan hukum II Kirchhoff kita peroleh:

> i . 2 + i . r – 18 V + i . 3 + 9 V + i . r = 0
> i . 2 + i . 0,5 – 18 V + i . 3 + 9 V + i . 0,5 = 0
> i . 6 – 9 V = 0
> i = 9/6
= 1,5 A

Kita lihat hasilnya positif. Ini artinya arah arus listrik sesuai dengan gambar diatas. Jadi jawabannya D.

4. Perhatikan gambar berikut!

Ilustrasi contoh soal hukum Kirchoff 2
Ilustrasi contoh soal hukum Kirchoff 2

Kuat arus yang melalui E2 adalah....

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah