5 Magic Words atau Kata Ajaib yang Wajib Diajarkan kepada Anak Sejak Dini

- 1 Agustus 2022, 12:24 WIB
Ilustrasi 5 Magic Words atau Kata Ajaib yang Wajib Diajarkan kepada Anak Sejak Dini
Ilustrasi 5 Magic Words atau Kata Ajaib yang Wajib Diajarkan kepada Anak Sejak Dini /Pixabay / Klimkin.

Portal Kudus - Pengenalan ucapan, tindakan, dan sikap, seharusnya diajarkan kepada anak sejak dini.

Baik dari ucapan, tindakan, dan sikap. Jadi, sebagai orang yang lebih tua harus lebih hati-hati dalam berucap, bertindak, dan bersikap supaya apa yang anak tangkap adalah hal yang baik.

Termasuk dalam mengajarkan anak untuk mengucapkan kata-kata. Anak-anak cenderung mengikuti apa yang didengarnya.

Di bawah ini terdapat 5 magic words atau kata ajaib yang wajib diajarkan kepada anak sejak dini:

Baca Juga: Apa Bedanya Erupsi dan Meletus?

1. Thank you atau terima kasih

Mengajarkan anak sejak dini dengan mengucapkan terima kasih apabila diberi sesuatu oleh orang lain baik sesama umur maupun yang lebih tua adalah hal yang penting.

Anak diajarkan untuk menghargai pemberian orang lain dengan respon yang baik, tentu akan menyenangkan hati orang lain yang memberi tersebut.

2. Sorry atau maaf

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim

Sumber: YouTube Kids Study Zone


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x