KUNCI JAWABAN Matematika Kelas 8 Semester 1 Halaman 17 Ayo Kita Berlatih 1.2 Soal Nomor 1-10 Terlengkap

- 21 Juli 2022, 04:19 WIB
kunci jawaban Matematika kelas 8 SMP MTs halaman 17 Ayo Kita Berlatih 1.2 Materi Pola Barisan
kunci jawaban Matematika kelas 8 SMP MTs halaman 17 Ayo Kita Berlatih 1.2 Materi Pola Barisan /Buku Sekolah Elektronik Kemdikbud Kurikulum 2013

Soal dan pembahasan Matematika Kelas 8 Semester 1 Halaman 17 Ayo Kita Berlatih 1.2

Pak Evan membuat beberapa desain kolam berbentuk persegi. Tiap-tiap kolam mempunyai bentuk persegi pada area penampung air dan diberi ubin warna biru. Di sekitar kolam dikelilingi oleh pembatas yang dipasang ubin warna putih. Gambar berikut menunjukkan desain tiga kolam terkecil.

Matematika Kelas 8 Semester 1 Halaman 17 Ayo Kita Berlatih 1.2
Matematika Kelas 8 Semester 1 Halaman 17 Ayo Kita Berlatih 1.2 Tangkap Layar

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 8 Semester 1 Halaman 66 67 68 69 70 Uji Kompetensi Bab 1 Pilihan Ganda dan Essay

1. Berapa banyak ubin warna putih, ketika ubin warna biru sebanyak 400 ubin?

Jawaban:

Mari melihat pola yang terbentuk dari susunan ubin tersebut.

- Gambar pertama
Jumlah seluruh persegi 3 x 3 = 9
Jumlah yang berwarna biru 1 x 1 = 1
Jumlah yang berwarna putih 9 – 1 = 8

- Gambar kedua
Jumlah seluruh persegi 4 x 4 = 16
Jumlah yang berwarna biru 2 x 2 = 4
Jumlah yang berwarna putih 16 – 4 = 12

- Gambar ketiga
Jumlah seluruh persegi 5 x 5 = 25
Jumlah yang berwarna biru 3 x 3 = 9
Jumlah yang berwarna putih 25 – 9 = 16

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 49 Semester 1 Soal Uji Kompetensi Bagian B: Sistem Reproduksi pada Manusia

- Perhatikan pola bilangan untuk persegi warna biru
1 → 1 x 1 = 1²
4 → 2 x 2 = 2²
9 → 3 x 3 = 3²

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah