Contoh Motto Hidup Pelajar SMA, Singkat Bermakna dan Penuh Motifasi Terbaru 2022

- 17 Juli 2022, 21:35 WIB
Contoh tugas motto hidup yang menarik dan unik, cocok untuk MPLS siswa baru SMP SMA/pixabay/DariuszSankowski/
Contoh tugas motto hidup yang menarik dan unik, cocok untuk MPLS siswa baru SMP SMA/pixabay/DariuszSankowski/ /

Portal Kudus – Berikut adalah contoh motto hidup pelajar SMA, singkat, bermakna dan penuh dengan motifasi terbaru 2022.

Motto hidup buat pelajar SMA akhir-akhir ini banyak sekali dicari para pelajar yang sedang melakukan kegiatan MPLS 2022.

Motto hidup adalah ungkapan atau kalimat yang bersifat positif dan membangun semangat untuk prinsip dan pegangan hidup untuk individu khususnya pelajar dan anak muda.

Baca Juga: Sebutkan Macam-macam Penyerbukan pada Tumbuhan, Ini Jawaban Tentang Macam-macam Penyerbukan Beserta Contohnya

Motto hidup dapat mendorong kita untuk berbuat atau melakukan hal seperti kata-kata positif yang terdapat dalam motto tersebut.

Berikut adalah contoh motto hidup pelajar SMA, singkat, bermakna dan penuh motifasi yang bisa menginspirasi anda para anak muda.

- Hidup adalah pelajaran tentang kerendahan hati.

- Belajar dari kegagalan adalah hal yang bijak


- Kegagalan adalah kesempatan untuk memulai Kembali.

- Rahasia keberhasilan adalah kerja keras dan belajar dari kegagalan.

- Pengalaman dan kegagalan akan membuat orang menjadi lebih bijak.

- Kegagalan terjadi karena terlalu banyak berencana tapi sedikit berfikir.


- Ilmu adalah harta yang tidak akan pernah habis.

- Kesuksesan tidak akan bertahan jika dicapai dengan jalan pintas.


- Masalah akan terasa ringan dengan bersabar dan berlapang dada.

 Baca Juga: Natto, Makanan Khas Jepang yang Berbahan Dasar Kedelai dan Cara Makan Natto yang Benar

- Pendidikan bukan hanya untuk yang muda tapi untuk segala umur.

- Belajar tidak akan berarti tanpa dibarengi budi pekerti.


- Bermimpilah semaumu dan kejarlah mimpimu.

- Jawaban sebuah keberhasilan adalah terus belajar dan tak kenal putus asa.


- Selama ada keyakinan, semua akan menjadi mungkin.

- Tegarlah seperti batu karang


- Bangsa yang malas belajar tidak akan bisa berkembang

- Sambut masa depan cemerlang dengan berilmu


- Keberhasilan akan diraih dengan cara belajar

- Hari ini berjuang, besok raih kemenangan.

Baca Juga: Apa Itu Natto? Makanan Khas Jepang yang Viral di TikTok
- Semakin keras usaha maka akan semakin kuat pendirian.

- Kesuksesan akan diraih dengan terus belajar.


- Sukses adalahh berani bertindak dan punya prinsip.

- Pengetahuan akan berarti jika diamalkan


Demikian adalah contoh motto hidup pelajar SMA, semoga bisa mengispirasi kalian para anak muda***

 

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah