CONTOH Soal Psikotes SMA untuk Penjurusan dan Jawabannya, Latihan Soal Psikotes Penjurusan SMA IPA/IPS 2022

- 12 Juli 2022, 23:09 WIB
contoh soal psikotes SMA untuk penjurusan dan jawabannya untuk latihan soal psikotes penjurusan SMA IPA/IPS 2022
contoh soal psikotes SMA untuk penjurusan dan jawabannya untuk latihan soal psikotes penjurusan SMA IPA/IPS 2022 /Pixabay/Pixabay

Jawaban:B

Budi sakit perut, karena Budi tidak sarapan sekolah

Baca Juga: BIODATA Tiara Marleen Terbaru Ada Umur, Tanggal Lahir, Pekerjaan, Nama Suami, Akun IG Sampai Akun TikTok

16. ABK asal Liberia adalah pihak yang memberikan heroin seberat 2,671kg kepada Chanraem Suwason dan tidak berada tempat kejadian, yaitu bandara.

Bacaan diatas termasuk....
A. Rentetan peristiwa
B. Pengumuman
C. Berita
D. Klarifikasi

Jawaban: C

Bacaaan tersebut termasuk berita karena merupakan laporan suatu peristiwa yang berdasarkan fakta.

17. Persamaan dari kata Demagogi = ....

A. Menghasut
B. Penenang
C. Tema
D. Topik

Jawaban: A

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah