APA Itu Matsama dan Pra Matsama? Di MTs MA Arti Matsama untuk Siswa Baru Madrasah Adalah Ini, Simak Maksudnya

- 11 Juli 2022, 08:31 WIB
Apa itu Matsama dan pra Matsama madrasah.
Apa itu Matsama dan pra Matsama madrasah. /Pexels.com/Katerina Holmes.

Portal Kudus - Simak penjelasan apa itu Matsama dan pra Matsama di MTs dan MA, apa artinya Matsama. 

Di awal tahun ajaran baru, siswa madrasah biasanya mengikuti kegiatan Matsama di sekolah MTs atau MA. 

Apa itu Matsama? Apa saja kegiatan dalam Matsama? Simak penjelasan selengkapnya berikut ini. 

Baca Juga: APA Itu Pra MPLS? Kegiatan Wajib Peserta Didik Baru, Arti Pra MPLS dan Contoh, Wajib untuk Siswa Baru SMP SMA

Sebelum menjalani proses belajar di sekolah, siswa madrasah tentu perlu pengenalan dengan lingkungan sekolah atau madrasah. 

Di sinilah kemudian sekolah-sekolah MTs atau MA akan mengadakan kegiatan Matsama untuk siswa baru. 

Jadi, Matsama adalah singkatan dari Masa Ta'aruf Siswa Madrasah. Dulunya disebut Panglima (Pengenalan Lingkungan Madrasah).

Baca Juga: 10 CONTOH Yel Yel MPLS SMP Singkat dan Seru, Lirik dan Nada Lagu Yel-Yel MPLS SMP untuk Siswa Baru 2022

Matsama adalah kegiatan untuk mengenalkan lingkungan sekolah atau madrasah kepada siswa baru dan juga seluruh warga madrasah.

Halaman:

Editor: Al Mahfud

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x