30 Contoh Soal Tes Masuk SMA-SMK 2022 dan Jawabannya, Tes Potensi Akademik TPA 2022

- 27 Juni 2022, 22:00 WIB
30 Contoh Soal Tes Masuk SMA-SMK 2022 dan Jawabannya, Tes Potensi Akademik TPA 2022
30 Contoh Soal Tes Masuk SMA-SMK 2022 dan Jawabannya, Tes Potensi Akademik TPA 2022 /instagram.com/@smafreemethodist/

Portal Kudus - Berikut ini contoh soal dan jawaban Tes Potensi Akademik (TPA) untuk tes masuk SMA/SMK tahun 2022.

Di bawah ini terdapat 30 soal pilihan ganda Tes Potensial Akademik beserta kunci jawabannya yang berada di akhir artikel.

Contoh soal dan jawaban tes masuk SMA/SMK ini, dimaksudkan untuk memberikan materi pembelajaran bagi para calon siswa SMA/SMK.

Baca Juga: Link Download Logo HUT Bhayangkara Ke 76 PNG, Tersedia Juga Kumpulan Link Twibbon Hari Polisi Nasional 2022

Secara umum, jenis‐jenis soal dalam TPA meliputi:

1. Tes verbal, meliputi tes penguasaan kosakata, tes padanan kata (sinonim), lawan kata (antonim), kelompok kata (group), dan persamaan hubungan kata (analogi).

2. Tes kemampuan kuantitatif, meliputi tes kecerdasan, tes seri angka dan huruf, tes kemampuan numerik (numerical test), serta tes aritmatik (arithmetical test).

3. Tes logika, meliputi penalaran logis dan penalaran analitis.

4. Tes gambar, meliputi tes klasifikasi gambar, tes hubungan dan konsistensi logis, tes pandang ruang, tes visualisasi, tes bentuk geometris, dan tes kubus.

Halaman:

Editor: Sugiharto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x