Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 24 Pembahasan Soal Sinonim dan Kata Depan Pada Teks Deskripsi

- 18 Juni 2022, 03:50 WIB
contoh soal tes masuk MAN 2022 dan jawabannya
contoh soal tes masuk MAN 2022 dan jawabannya /Pixabay/Pixabay

Sinonim : baskara, mentari, rawi, surya, syamsu

Kalimat : Selain itu, melewati senja sambil memandang matahari terbenam di puna ini juga menjadi saat-saat paling menyenangkan

7. Kata: tenteram

Sinonim: aman, damai, lega, rahayu, salam, kenyamanan

Kalimat: Wisata pantai Senggigi menawarkan sejuta keindahan dan kenyamanan

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 101 Pembahasan Soal Telaah Struktur dan Bahasa Teks Prosedur

8. Kata: semarak

Sinonim: megah, fantastis, spektakuler

Kalimat: Pentas drama tari musikal kolosal Ariah ini sangat megah dan fantastis

9. Kata: gagah

Sinonim: menawan

Kalimat: Monas tampak gagah dan menwan karena berkali-kali disoroti gambar-gambar indah sebagai latar cerita.

10. Kata: dramatis

Sinonim: menggemparkan, menghebohkan, sensasional, spektakuler

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 96, Kegiatan Menyimpulkan Urutan Langkah Teks Prosedur

Kalimat: Pentas drama tari musikal kolosal Ariah ini sangat megah dan fantastik. Pagelaran karya seni yang berbasis budaya lokal Betawi ini berhasil menyuguhkan pertunjukkan yang spektakuler.

Penggunaan Kata Depan

-Dari: Dari kejauhan tampak hamparan permadani biru toska berpadu dengan hiasan buih-buih putih bersih.

Halaman:

Editor: Kartika Kudus

Sumber: Buku Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP/MTs Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x