Soal UKK Tema 8 kelas 1 SD Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal Pilihan Ganda UKK Tema 8 Kelas 1 2022

- 9 Juni 2022, 16:05 WIB
 Soal UKK Tema 8 kelas 1 SD Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal Pilihan Ganda UKK Tema 8 Kelas 1 2022
Soal UKK Tema 8 kelas 1 SD Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal Pilihan Ganda UKK Tema 8 Kelas 1 2022 /Image by StockSnap from Pixabay/

Kata diatas yang tidak sesuai untuk peristiwa malam hari adalah ....
a. Gelap
b. Panas
c. Binatang
d. Burung hantu

Jawaban: B

7. Kata dibawah ini yang sesuai dengan peristiwa siang hari adalah ....
a. Panas
b. Matahari
c. Terang
d. Gelap

Jawaban: D

8. "Tolong tutup pintu itu Dayu"
Kaliman ungkapan diatas merupakan termasuk ungkapan .....
a. Permintaan tolong
b. Pujian
c. Terima kasih
d. Ajakan

Jawaban: A

9. Tinggi dan rendahnya bunyi disebut ....
a. Ketukan
b. Intonasi
c. Nada
d. Irama

Jawaban: C

10. Dibawah ini yang termasuk aktivitas saat menanam bunga adalah ....

a. Memberi pupuk pada tamanan
b. Memberi air sebanyak-banyaknya
c. Menaruh pot ditempat yang panas
d. Menaruh pot bunga di dalam rumah

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah