DOWNLOAD Soal PAT IPA Kelas 4 Semester 2 Kurikulum 2013, Contoh Soal PAT IPA Kelas 4 Semester 2 Tahun 2022

- 7 Juni 2022, 12:19 WIB
soal PAT IPA kelas 4 semester 2 kurikulum 2013
soal PAT IPA kelas 4 semester 2 kurikulum 2013 /Pixabay/Pixabay

19. Bagian mata yang berfungsi melindungi mata dari air atau keringat yang menuju ke mata adalah .....
A. kelopak mata   C. alis mata
B. bulu mata       D. otot mata

Jawaban: C

20. Di antara pilihan berikut yang bukan sifat cahaya adalah .....
A. cahaya dapat merambat lurus
B. membentuk bayangan jika menembus benda bening
C. cahaya dapat di biaskan
D. cahaya dapat di uraikan

Jawaban: B

21. Bagian mata yang berfungsi meneruskan rangsang cahaya adalah .....
A. Otot mata   C. Saraf mata
B. Retina         D. Pupil

Jawaban: C

22. Bagian mata yang berfungsi menerima dan menruskan cahaya yang masuk ke mata adalah .....
A. Pupil   C. Otot mata
B. Iris     D. Kornea

Jawaban: D

23. Lapisan terluar mata yang sangat kuat dan berwarna putih yaitu .....
A. Koroid   C. Iris
B. Retina   D. Sklera

Jawaban: D

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah