50 SOAL UAS-PAT Penjas Kelas 11 Semester 2 Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan Lengkap Kurikulum 2013

- 1 Juni 2022, 00:32 WIB
50 SOAL UAS-PAT Penjas Kelas 11 Semester 2 Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan Lengkap
50 SOAL UAS-PAT Penjas Kelas 11 Semester 2 Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan Lengkap /

Portal Kudus - Berikut di bawah ini latihan soal UAS-PAT Penjas untuk kelas 11 semester 2 atau genap K13 beserta kunci jawabannya.

Terdapat 50 soal UAS-PAT Penjas untuk kelas 11 SMA/MA/SMK/Sederajat dengan menggunakan kurikulum 2013.

Soal-soal tersebut terdiri dari soal pilihan ganda dan esai beserta kunci jawaban di bawahnya.

Baca Juga: SOAL PAT Sejarah Indonesia Kelas 11 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal Sejarah Indonesia Kelas 11 2022

Diharapkan dengan latihan soal ini, siswa-siswi dapat menemukan, memahami, dan menerapkan uraian materi yang menjelaskan antara konsep dan penerapannya dalam berolahraga.

Soal latihan ini dimaksudkan sebagai panduan belajar siswa dalam mempelajari pendidikan jasmani di sekolah untuk mendukung keberhasilan proses belajar mengajar.

Berikut soal UAS-PAT Penjas kelas 11 semester 2 atau genap K13 beserta kunci jawaban.

Baca Juga: LINK Text Scrolling I Love You Ayang, Klik dan Copy Tulisan 'I Love U Ayang' Kemudian Kirim ke WhatsApp Pacar

1. Pada saat melakukan awalan, tangan yang tidak memegang cakram berada di….
a. atas kepala
b. belakang badan
c. depan badan
d. bawah perut
e. kanan badan
Jawaban: c. depan badan
Pembahasan: tangan yang tidak memegang cakram diposisikan di depan cakram diposisikn di depan badan guna menjaga keseimbangan tubuh saat akan melakukan putaran sebelum melempar cakram

Halaman:

Editor: Sugiharto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah