KUMPULAN Soal Sejarah Indonesia Kelas 12 Semester 2 dan Kunci Jawaban Pilihan Ganda Kurikulum 2013

- 8 April 2022, 08:28 WIB
KUMPULAN Soal Sejarah Indonesia Kelas 12 Semester 2 dan Kunci Jawaban Pilihan Ganda Kurikulum 2013
KUMPULAN Soal Sejarah Indonesia Kelas 12 Semester 2 dan Kunci Jawaban Pilihan Ganda Kurikulum 2013 /DavidRockDesign/Pixabay

3. Perhatikan paparan berikut ini. Pada masa berburu dan mengumpulkan makanan, secara fisik manusia masih terbatas usahanya dalam menghadapi kondisi alam. Tingkat berpikir manusia yang masih rendah menyebabkan hidupnya berpindah-pindah tempat dan menggantungkan hidupnya kepada alam dengan cara berburu dan mengumpulkan makanan. Berdasarkan paparan tersebut dapat diketahui bahwa salah satu karakteristik kehidupan manusia pada masa tersebut adalah ... .

A. mulai menetap

B. tinggal di pinggir pantai

C. hidupnya nomaden

D. tidak tergantung pada alam

E. mulai bercocok tanam

Jawaban : C

 

4. Berdasarkan tulisan-tilisan yang terdapat pada prasasti diketahui bahwa raja yang pernah memerintah di Tarumanegara adalah Raja Purnawarwan. Raja Purnawarwan merupakan raja besar yang telah berhasil meningkatkan kehidupan rakyatnya. Disebutkan bahwa kehidupan ekonomi kerajaan Tarumanegara telah teratur. Bukti dari penjelasanya tersebut adalah ...

A. kehidupan masyarakatnya mengalami perubahan kearah sejahtera sehingga terwujudnya kemakmuran

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah