Kunci Jawaban Kelas 6 SD Buku Tematik 7 Subtema 1 Halaman 28 dan 29 Negara di Asia Tenggara

- 28 Februari 2022, 06:37 WIB
Ilustrasi kunci jawaban
Ilustrasi kunci jawaban /unsplash.com/

5. Vietnam:
Beras, Kedelai, teh, karet, kopi, batu bara dan minyak bumi

6. Thailand:
Beras, jagung, karet, tebu, timah, tembaga, bijih besi, cengkeh, minyak dan gas bumi, timbal

7. Laos:
Pertanian, emas, tembaga & hasil tambang, kayu & produk kayu, pakaian jadi

8. Kamboja:
Karet, beras, kayu, minyak dan gas bumi, batu permata

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Semester 2 Halaman 171-177 Uji Kompetensi 7 Soal Nomor 1-20 Pilihan Ganda

9. Myanmar:
Tembaga, emas, timah, seng,perak, batu permata, nikel, gas alam, beras, karet

10. Filipina :
Padi, jagung, abaca, tembaga, emas, perak, bijih besi

4. Apa produk yang dihasilkan dan diekspor oleh tiap negara anggota ASEAN? ke negara mana produk tersebut diekspor

Jawaban

1. Indonesia :
Karet, kopi, tembakau, udang, lada putih, kayu lapis (negara tujuan ekspor : Belgia & Luxemburg)

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim

Sumber: Buku Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah