10 Daftar Negara ASEAN, Berikut Profil Singkat dan Ibu Kota Negara Anggota ASEAN

- 23 Februari 2022, 01:12 WIB
10 Daftar Negara ASEAN, Berikut Profil Singkat dan Ibu Kota Negara Anggota ASEAN
10 Daftar Negara ASEAN, Berikut Profil Singkat dan Ibu Kota Negara Anggota ASEAN /Pixabay/nguyenthuantien

Bahasa resmi negara ini adalah Bahasa Tagalog Filipino, sedangkan mata uang resminya adalah Peso.

5. Indonesia

Sistem pemerintahan negara kita adalah Republik. Selain sebagai kepala negara, Presiden juga menjadi kepala pemerintahan.

Jakarta merupakan ibu kota, Bahasa resminya adalah Bahasa Indonesia, dengan mata uangnya adalah Rupiah.

Baca Juga: Pergi Jauh Dekat? Baca Doa Keluar Rumah ini karena Ada 5 Hadiah, Bismillahi tawakkaltu alallah

6. Brunei Darussalam

Terletak di utara pulau Kalimantan, Brunei Darussalam menganut sistem pemerintahan monarki absolut.

Brunei Darussalam memiliki seorang raja atau sultan sebagai kepala pemerintahannya.

Nama ibu kotanya ialah Bandar Seri Begawan. Bahasa resmi Brunei Darussalam adalah Bahasa Melayu, sedangkan mata uangnya ialah Dollar Brunei.

Baca Juga: Profil dan Biodata Elizabeth Christine Skinner Lengkap Ada Akun Instagram, Umur, Tanggal Lahir Hingga Zodiak

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Sumber: asean.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah