Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 dan Pembahasan Soal Halaman 14-15, Struktur Kaidah Berita

- 25 Januari 2022, 10:20 WIB
Berikut kunci jawaban dari tema 6 kelas 3 SD dan MI subtema 1 pembelajaran 4 halaman 35 dan 36.
Berikut kunci jawaban dari tema 6 kelas 3 SD dan MI subtema 1 pembelajaran 4 halaman 35 dan 36. /Pexels.com/Thirdman

judul berita: Selamat, Siswa MTs Negeri 3 Pati Raih 67 Medali di Olimpiade Nasional

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 12, Pembahasan Soal Tugas Individu

Struktutur berita:

-Kepala: Kabar gembira datang dari salah satu institut pendidikan di Kabupaten Pati.

-Tubuh: Pada awal tahun ini, salah satu siswa Madrasah Tsanawiyah (MTs) Negeri 3 Pati mendapatkan beberapa prestasi dalam olimpiade tingkat nasional.Siswa madrasah tersebut mendapat 67 medali sekaligus.

Prestasi itu diukuir melalui beragam mata lomba antara lain matematika, IPA. bahasa Inggris, bahasa Indonesia, dan IPS. Sisanya merupakan prestasi dari lomba menyanyi.

-Ekor: Motivasi dari alumni yang telah sukses dalam karier dan berpendidikan tinggi sangat dibutuhkan. Kehadiran dan motivasinya dibutuhkan peserta didik sehingga diharapkan dapat terinspirasi dengan prestasi dan kesuksesannya.

-Kepala Berita Merupakan bagian yang dianggap paling penting dari berita.

-Tubuh berita merupakan kelanjutan dari isi berita.

-Ekor berita adalah struktur yang memuat informasi tidak penting yang tidak memiliki kaitan langsung dengan judul beritanya.

Halaman:

Editor: Candra Kartiko Sari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x