Brasil dan Jerman Dipaksa Menelan Kekalahan Dalam Lanjutan FIFA Matchday

- 22 Juni 2023, 10:34 WIB
Brasil dan Jerman Dipaksa Menelan Kekalahan Dalam Lanjutan FIFA Matchday
Brasil dan Jerman Dipaksa Menelan Kekalahan Dalam Lanjutan FIFA Matchday / Arnd Wiegmann/REUTERS Arnd Wiegmann

Sepanjang babak pertama, jalannya laga cukup ketat. Kedua tim silih berganti mencoba membangun serangan, namun hingga turun minum skor masih kacamata.

Baca Juga: Kalah 0 – 2 Erick Thohir: Timnas Indonesia Mampu Bermain Tanpa Rasa Takut Melawan Tim Dengan Nama Besar

Memasuki babak kedua, Kolombia berinisiatif mengambil serangan. Menit ke-54, umpan silang terukur dari Cuadrado berhasil dikonversi oleh Luiz Diaz menjadi gol setelah bola sundulannya tidak dapat diantisipasi oleh Marc-Andre ter Stegen.

Mencoba mengejar ketertinggalan, Tim Panser Jerman justru kebobolan lagi di menit ke-81. Kali ini giliran Cuadrado membobol gawang Marc-Andre ter Stegen melalui titik putih. Penalti diberikan setelah Joshua Kimmich, yang baru masuk ke babak kedua, melakukan handball di kotak terlarang. Hingga peluit babak kedua berakhir, tidak ada lagi gol tambahan untuk kedua tim. Skor 2-0 untuk Kolombia.

Susunan Pemain

Brasil: Ederson; Danilo, Eder Militao, Marquinhos, A. Lucas (Alex Sandro 74’); Bruno Guimares, Joelinton (Raphael Veiga 67’); Malcom (Rony 57’), Lucas Paqueta (Andre 74’), Vinicius Junior; Richarlison (Pedro 57’)

Senegal: Mory Diaw; Youssouf Sabaly, K. Koulibaly, M. Niakhate, Jakobs; Pepe Gueye (Chekhou Kouyate 83’), Nampalys Mendy, Pathe Ciss (Krepin Diatta 83’); Sadio Mane, Ismaila Sarr; Habib Diallo (Nicolas Jackson 88’)

Baca Juga: DI SINI Tempat Menonton Timnas Indonesia vs Tim Nasional Sepak Bola Argentina Live Hari Ini Gratis 19 Jun 2023

Susunan Pemain

Jerman: Marc-Andre ter Stegen; Marius Wolf (Benjamin Henrichs 46’), Antonio Rudiger, Malick Thiaw, Robin Gosens; Leon Goretzka, Emre Can (Niclas Fulkrug 66’); Leroy Sane, Ilkay Gundogan (Joshua Kimmich 79’), Jamal Musiala; Kai Havertz (Julian Brandt 79’)

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah