Statistik dan PREDIKSI SKOR Argentina vs KROASIA 2022: Tim Mana yang Terlempar dari Semifinal Piala Dunia?

- 13 Desember 2022, 00:51 WIB
Statistik dan PREDIKSI SKOR Argentina vs KROASIA 2022: Tim Mana yang Terlempar dari Semifinal Piala Dunia?
Statistik dan PREDIKSI SKOR Argentina vs KROASIA 2022: Tim Mana yang Terlempar dari Semifinal Piala Dunia? /Afifah Amani /Tangkap Layar YouTube: papabola

Pasalnya, baik itu Koasia dan Argentina, kedua negara ini sama-sama memiliki rekor bagus di adu penalti. Sehingga, jika laga berakhir dengan adu penalti, maka pemenangnya akan sulit ditebak.

Emiliano Martinez dan Dominik Livakovic merupakan dua kiper dari kedua negara yang sangat paling bisa diandalkan.

Baca Juga: 50 SOAL UAS PKN Kelas 8 Semester 1 dan Kunci Jawaban, Latihan Soal UAS PKN Kelas 8 Semester 1 K13 2022

Di sepanjang sejarah Piala Dunia, Argentina telah menang 5 kali dari 6 adu penalti, dimana jumlah itu lebih banyak dibandingkan dengan negara-negara lain.

Sementara itu Kroasia pun tak mau kalah, dimana sejauh ini Luka Modric dan kawan-kawan mampu memenangi keempat adu penalti di Piala Dunia.

Kembali ke Piala Dunia tahun 2018, dimana Kroasia berhasil mengalahkan Argentina melalui skor 3-0 melalui gol dari Ante Rebic, Luka Modric, dan Ivan Rakitic.

Adapun pertemuan Argentina dan Kroasia di semifinal Piala Dunia tahun ini akan menjadi pertemuan ketiga bagi kedua negara, setelah sebelumnya mereka bertemu di Piala Dunia 1998 (kemenangan di pihak Argentina dengan skor 1-0), dan di Piala Dunia 2018 (kemenangan di pihak Kroasia dengan skor 3-0).

Sebagai catatan, Kroasia juga tak pernah kalah di 11 laga terakhir yang mereka lakoni. Sementara Argentina hanya kalah 1 kali dalam 41 laga terakhirnya.

Sehingga, dapat disimpulkan bahwa prediksi skor dari kedua negara memiliki kemungkinan sebagai berikut:

Argentina 1- 0 Kroasia atau Argentina 0 - 1 Kroasia.***

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x