Profil dan Biodata Alshad Ahmad, Pembalap Tampan dari Indonesia

- 3 Maret 2022, 10:35 WIB
Foto Alshad Ahmad yang  sedang menaiki motor balapnya
Foto Alshad Ahmad yang sedang menaiki motor balapnya /

 

Portal Kudus – Artikel berikut ini berisi mengenai Profil dan Biodata Alshad Ahmad, Pembalap Tampan dari Indonesia.

Alshad Ahmad memiliki nama lengkap Alshad Kautsar Ahmad.

Ia adalah seorang pembalap dari Indonesia dan Youtuber lewat chanel Youtubenya yang bernama Alshad Ahmad.

Baca Juga: kumpulan Twibbon Ucapan Selamat Tahun Baru Saka 1944 Hari Nyepi 2022 Terbaru Gratis

Laki-laki yang berparas tampan ini lahir pada tanggal 25 Juni 1995.

Ia pernah mengenyam sekolah di SMA Negeri 2 Bandung, dilanjut dengan pendidikan di perguruan tinggi di Universitas Padjadjaran di jurusan Akuntansi.

Diketahui ia merupakan sepupu dari Raffi Ahmad, ayahnya Mansur Ahmad adalah kakak dari Munawar Ahmad yang merupakan ayah dari Raffi Ahmad. 

Baca Juga: Kumpulan Ucapan Selamat Ulang Tahun, Bisa Langsung Dikirim lewat Chat untuk Orang Tercinta

Ia menjadi seorang pembalap motor di tahun 2012 sebelum menjadi seorang Youtuber seperti sekarang ini. 

Sebagai pembalap, ia pernah beberapa kali mendapat juara di kategori Junior maupun di kelas utama, bahkan ia pernah mengikuti Kompetisi balap Indospeed Racing.

Berikut di bawah ini adalah biodata lengkap dari Alshad Ahmad yang berhasil dirangkum dari berbagai sumber.

Baca Juga: Rahajeng Rahina Nyepi Semeton Sareng Sami Artinya Begini, Arti Ucapan Selamat Hari Raya Nyepi Bahasa Bali

Nama Lengkap: Alshad Kautsar Ahmad

Nama Panggung: Alshad Ahmad

Tempat Lahir: Bandung

Tanggal lahir: 25 Juni 1995

Baca Juga: 5 Rekomendasi Ucapan Selamat Hari Raya Nyepi 2022, Cocok untuk Postingan di Media Sosial

Pendidikan: S1 Universitas Padjadjaran (Jurusan Akuntansi)

Pekerjaan: Youtuber Pembalap

Tahun Karier: 

-Pembalap (2012-sekarang) 

-Youtuber (2019-sekarang)

Akun Instagram: @AlshadAhmad

Channel Youtube: AlshadAhmad

Demikian profil dan biodata Alshad Ahmad, Seorang pembalap tampan dari Indonesia.

 ***

Editor: Sugiharto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah