Eksplorasi 5 Rute Kereta Api Terpanjang dan Menakjubkan di Indonesia yang Masih Beroperasi

- 1 Agustus 2023, 15:27 WIB
5 Rute Kereta api terpanjang di Indonesia
5 Rute Kereta api terpanjang di Indonesia /Foto: Unsplash @Gema Saputera/

Akhirnya tujuan dari rute kereta api Matarmaja ini diubah menjadi stasiun Malang ke Pasar Senen (pp) serta melayani kelas ekonomi kapasitas 106 seat per kereta.

KA Matarmaja ini akan melalui beberapa stasiun seperti Malang, Blitar, Madiun dan Jakarta dimana memiliki jarak 880 km dengan waktu tempuh 15 jam 43 menit.

Baca Juga: Beasiswa Baznas Pascasarjana Filantropi Islam S2 dan S3 untuk Membangun Generasi Berkualitas

5. KA Singasari

Sebelum adanya KA Singasari telah hadir KA Krakatau dengan relasi Merak-Madiun dimana pada tahun 2013.

Mengalami perubahan rute yang mana diperpanjang hingga Kediri dan terakhir sampai Blitar dengan total jarak 983 km.

Pada 1 April 2017 KA Krakatau berhenti beroperasi lalu digantikan KA Singasari pada 17 Juli 2017.

Namanya diambil dari nama kerajaan di Jawa Timur yang mana didirikan oleh Ken Arok pada tahun 1222.

Melayani kelas ekonomi premium modifikasi dan eksekutif dimana KA Singasari memiliki jarak sejauh 828 km dengan waktu tempuh 13 jam 32 menit.

Demikian artikel tentang 5 rute kereta api terpanjang dan menakjubkan di Indonesia yang masih beroperasi.***

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim

Sumber: Instagram @kai121_


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah