CEK Pengumuman ASPD SMP DIY 2023 Yogyakarta, Cara Melihat Hasil Asesmen Standarisasi Pendidikan Daerah

- 7 Juni 2023, 17:37 WIB
pengumuman ASPD SMP DIY 2023 Yogyakarta.
pengumuman ASPD SMP DIY 2023 Yogyakarta. /aspd.jogjacbt.web.id/

Portal Kudus - Informasi pengumuman ASPD SMP DIY 2023 Yogyakarta, pahami cara melihat hasil Asesmen Standarisasi Pendidikan Daerah.

Bagi Anda pesera ASPD SMP DIY 2023, simak informasi pengumuman ASPD SMP DIY 2023 Yogyakarta berikut.

Seperti diketahui, mulai tanggal 15 Mei 2023 telah dilaksanakan Asesmen Standarisasi Pendidikan Daerah (ASPD) tahun 2023.

Baca Juga: BARU 2023! Contoh Tes TKD BUMN 2023 Beserta Jawaban dan Pembahasan, Persiapan Rekrutmen Bersama BUMN 2023

ASPD adalah ujian pemetaan kualitas sekolah, sebab sudah tidak ada Ujian Nasional (UN).

Tujuan dari dilaksanakannya ASPD adalah untuk memetakan mutu Pendidikan dan sebagai alat seleksi masuk jenjang berikutnya bagi sekolah di DIY

Jadi, hasil dari ASPD ini tidak digunakan untuk menentukan keluluasan peserta didik, akan tetapi digunakan siswa ketika mencari sekolah negeri di jenjang berikutnya, yakni pada jenjang SMA dan SMK Negeri di wilayah DIY.

Baca Juga: Jadwal Pengumuman Kelulusan SMP 2023 dan Cara Melihat Pengumuman Secara Online, Catat Kapan Tanggalnya

Mata pelajaran dalam ASPD adalah:

Halaman:

Editor: Al Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x