INFO GEMPA! Kulonprogo DIY Diguncang Gempa Magnitudo 5,2 Hari Ini 17, Maret 2023, Simak Info BMKG Selengkapnya

- 17 Maret 2023, 19:52 WIB
INFO GEMPA, Kulonprogo DIY Diguncang Gempa Magnitudo 5,2 Malam Ini 17, Maret 2023, Simak Informasi BMKG Selengkapnya
INFO GEMPA, Kulonprogo DIY Diguncang Gempa Magnitudo 5,2 Malam Ini 17, Maret 2023, Simak Informasi BMKG Selengkapnya /Pixabay/ Tumisu/

 

Portal Kudus- Info BMKG terkait gempa terkini yang terjadi di Kulonprogo DIY magnitudo 5,2. Gempa terjadi tepat malam hari ini Jumat,17 Maret 2023.

Berita terbaru dilansir dari BMKG, Kulonprogo diguncang gempa berkekuatan 5,2 magnitudo.

Gempa dirasakan di wilayah Kulonprogo dan daerah di sekitarnya pada malam hari ini Jumat, 17 Maret 2023.

Baca Juga: LIVE SCORE All England 2023, Hasil Laga Perempat Final All England Hari Ini 17 Maret

Kabar terupdate perihal gempa Kulonprogo Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) disampaikan BMKG melalui akun Twitter @infoBMKG. 

Diberitahukan bahwa gempa Kulonprogo DIY berlangsung pada pukul 19:05:27 WIB.

Gempa terjadi pada 126 kilometer barat daya Kulonprogo DIY. Dengan kedalaman 10 Km yang menjadikan gempa Kulonprogo DIY termasuk gempa dangkal.

Baca Juga: LIVE STREAMING Timnas Bola Pantai Indonesia vs Jepang Hari Ini, Nonton Siaran Langsung AFC Beach Soccer 2023

Sejauh ini belum terdapat perkembangan teranyar, mengenai gempa susulan maupun jumlah kerugian yang diakibatkan guncangan gempa Kulonprogo DIY.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Sumber: Twitter @infoBMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x