SIMAK Tujuan Pendataan Regsosek 2022 dan Apa Saja Informasi yang Dikumpulkan dalam Registrasi Sosial Ekonomi

- 27 September 2022, 11:25 WIB
Apa saja tujuan pendataan Regsosek 2022.
Apa saja tujuan pendataan Regsosek 2022. /Instagram/@bps_statistics

Portal Kudus - Simak tujuan pendataan Regsosek 2022 dan apa saja informasi yang dikumpulkan dalam Registrasi Sosial Ekonomi. 

Temukan penjelasan tentang apa saja tujuan pendataan Regsosek yang akan dilakukan BPS pada 15 Oktober - 14 November 2022.

Rekrutmen petugas pendataan awal Regsosek 2022 telah berlangsung. Pendataan Regsosek memiliki berbagai tujuan. 

Baca Juga: KOSEKA BPS Adalah Ini, Singkatan dari Apa, Serta Tugas dan Peran KOSEKA Badan Pusat Statistik dalam Sensus

Baca Juga: BPS, Kerangka Sampel Area Adalah Pendekatan Statistik Ini, Pahami Apa Itu Kerangka Sampel Area (KSA) Artinya

Bagi Anda yang sedang belajar untuk memahami apa saja tujuan pendataan Regsosek 2022, di bawah ini penjelasannya. 

Ketersediaan basis data yang berkualitas dan akurat menjadi hal penting, terutama untuk basis pengambilan berbagai kebijakan publik.

Oleh karena itu, kemudian dilakukan pendataan awal Registrasi Sosial Ekonomi (2022) pada tahun 2022 ini.

Tujuan pendataan Regsosek 2022

Halaman:

Editor: Al Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x