Inilah Informasi Terbaru Pengumuman Hasil Seleksi PPPK Guru Tahap 2 dari Laman gurupppk kemdikbud go id

- 21 Desember 2021, 16:14 WIB
Kode Afirmasi PPPK Guru Tahap 2, Simak Arti Kode Ujian Seleksi Berikut
Kode Afirmasi PPPK Guru Tahap 2, Simak Arti Kode Ujian Seleksi Berikut /Tangkap Layar /gurupppk.kemdikbud
  • Login di https://gurupppk.kemdikbud.go.id/
  • Pilih menu hasil ujian tahap 2 yang ada di beranda
  • Masukkan NIK dan Nomor Peserta
  • Akan tampil pengumuman kelulusan
  • Dan atau dengan Login ke halaman https://sscasn.bkn.go.id
  • Ketik Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan password
  • Kemudian klik "Masuk"
  • Lalu otomatis keluar pesan bahwa kamu telah dinyatakan lulus.

Untuk peserta yang tidak dinyatakan lulus pengumuman hasil seleksi kompetensi pppk guru tahap 2 tahun 2021 tetapi merasa sudah memenuhi seluruh persyaratan, dapat mengajukan sanggah secara online melalui web resmi sscasn.bkn.go.id.

Demikian informasi pengumuman hasil seleksi kompetensi pppk guru tahap 2 tahun 2021, yang sudah dipublish pada laman gurupppk.kemdikbud.go.id dan sscasn.bkn.go.id untuk guru honorer, swasta, dan lulusan PPG.***

Halaman:

Editor: Sugiharto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x