5 Tahapan yang Harus Dilakukan Setelah Lolos Kartu Prakerja Gelombang 20

- 15 September 2021, 06:40 WIB
Ilustrasi - Lolos Kartu Prakerja Gelombang 20 langsung dapat Rp2,4 juta? berikut penjelasan lengkap mengenai insentif program Kartu Prakerja.
Ilustrasi - Lolos Kartu Prakerja Gelombang 20 langsung dapat Rp2,4 juta? berikut penjelasan lengkap mengenai insentif program Kartu Prakerja. /https://www.prakerja.go.id/

2. Membeli Pelatihan

Setelah menonton ketiga video induksi, penerima Kartu Prakerja akan mendapatkan nomor Kartu Prakerja dan saldo sebesar Rp 1 juta yang tidak bisa diuangkan dan hanya bisa dipakai untuk membeli pelatihan pertama yang disediakan pada 7 mitra kerjasama Kartu Prakerja.

Baca Juga: Inilah Deretan Bansos Cair Bulan September 2021 Ada BSU Subsidi Upah hingga BLT Dana Desa, Chek Infonya

Para peserta dibebaskan dalam memilih pelatihan, baik menurut skill atau minat masing-masing.

Berikut cara untuk membeli pelatihan pertama disalah satu dari 7 mitra kerjasama Kartu Prakerja

- Pilih salah satu dari 7 platform yang ada di dashboard Kartu Prakerja

- Anda akan diarahkan ke laman baru dan tata cara membeli pelatihan dengan kategori ‘Kartu Prakerja’

- Jika sudah memilih program pelatihan, klik tombol ‘Beli’

- Salin nomor Kartu Prakerja Anda di laman dashboard

- Tempel nomor Kartu Prakerja yang sudah disalin ke menu pembelian pelatihan

Baca Juga: Kabar Gembira Insentif 300 Ribu Guru Madrasah Bukan PNS Cair Awal September 2021

- Tunggu hingga transaksi berhasil

- Batas waktu pembelian pelatihan adalah 30 hari sejak menerima SMS pengumuman. Bila lewat dari waktu tersebut, maka kepesertaan akan dicabut

3. Mengikuti pelatihan

Setelah membeli pelatihan yang diminati, selanjutnya penerima Kartu Prakerja diwajibkan untuk mengikuti pelatihan yang sudah dibeli. Dari pelatihan tersebut, penerima Kartu Prakerja akan mendapatkan sertifikat.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x