Begini Cara Mudah Unduh Sertifikat Vaksin Tahap 1 dan 2 Via PeduliLindungi

- 11 September 2021, 14:26 WIB
Begini Cara Mudah Unduh Sertifikat Vaksin Tahap 1 dan 2 Via PeduliLindungi
Begini Cara Mudah Unduh Sertifikat Vaksin Tahap 1 dan 2 Via PeduliLindungi /Olah gambar Literasi News

10. Klik nama anda lalu pilih "Sertifikat Vaksin"

11. Nanti segera muncul sertifikat vaksin;

12. Tunggu sebentar dan klik "Unduh sertifikat";

13. Klik "Ya, lanjutkan" pada pilihan jawaban yang muncul;

14. Maka sertifikat akan secara otomatis terunduh.

15. Anda dapat melihat unduhan sertifikat dengan menakan ikon yang terletak pas di sebelah kolom browser atau di pojok kanan atas.

Baca Juga: Dicurhati Hampir Gagal Vaksin, Ganjar Pranowo Beri Wejangan

Jika terjadi masalah dalam pencetakan sertifikat vaksin tersebut, kalian dapat mengirimkan email [email protected], adapun kalian dapat menyertakan biodata lengkap, selfie dengan KTP, serta menjelaskan keluhan yang dialami.

Adapun kalian dapat menunjukan barcode vaksin Covid-19 dari sertifikat vaksin kalian jika suatu ketika ada pengecekan keasliannya, caranya yakni kalian buka aplikasi PeduliLindungi dan selanjutnya buka QR code dan tunjukan ke petugas yang melakukan pengecekan.

Demikianlah informasi tentang cara untuk mencetak sertifikat atau kartu vaksin Covid-19 kalian melalui laman Pedulilindungi.id .***

Halaman:

Editor: Ulul Uliyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x