PPKM Diperpanjang, Bazna Kota Semarang Membagikan Bantuan Kepada Karyawan Mal

- 6 Agustus 2021, 14:04 WIB
Baznas Semarang
Baznas Semarang /Instagram/@baznaskotasemarang/

Baca Juga: Cek Syarat Mendapatkan Kuota Internet Gratis 2021 Untuk Siswa PAUD, SD dan SMP

Ketua TP PKK Kota Semarang Krisseptiana Hendrar Prihadi mengapresiasi upaya Baznas Kota Semarang atas perhatian dan kepeduliannya kepada warga Kota Semarang yang menjalani isolasi mandiri, guru-guru PAUD dan kader posyandu dan karyawan mal.

Diharapkan bantuan tersebut dapat meringankan dan membantu mereka.  Komunitas Pit Lempit Semarang Bowo Fitrianto merasa senang bisa bersinergi Baznas Kota Semarang dan dipercaya untuk menyerahkan langsung kepada warga yang berhak menerimanya. 

Baca Juga: Link Cetak Sertifikat Vaksin 1 dan 2 Melalui PeduliLindungi.id, Simak Cara Download Setifikat Vaksin COVID-19

"Sekali lagi kami sampaikan terima kasih kepada Baznas Kota Semarang dan berharap bisa bersinergi di tahun mendatang. Dapat bergerak bersama, saling membantu masyarakat yang membutuhkan, dan bersama dapat mewujudkan Kota Semarang yang semakin hebat," terangnya.***

Artikel Ini Telah Tayang di Suara Merdeka dengan Judul Karyawan Mal Dirumahkan, Baznas Kota Semarang Beri Bantuan Paket Sembako

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: Suara Merdeka


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah