Masa Sanggah CPNS Artinya? Ini Pengertian, Cara Mengajukan Sanggah, dan Lama Waktu

- 2 Agustus 2021, 06:39 WIB
Masa Sanggah memberikan kesempatan kepada peserta untuk mengirimkan sanggahan atas hasil seleksi administrasi CPNS 2021
Masa Sanggah memberikan kesempatan kepada peserta untuk mengirimkan sanggahan atas hasil seleksi administrasi CPNS 2021 /Instagram.com/@bkngoidofficial /

Portal Kudus - Pengumuman hasil seleksi administrasi CPNS dan PPPK 2021 akan dilaksanakan pada 2-3 Agustus 2021.

Setelah pengumuman hasil seleksi administrasi CPNS 2021 nantinya panitia seleksi CPNS 2021 akan memberikan waktu masa sanggah.

Bagi pendaftar dinyatakan tidak lolos maka bisa melakukan proses pengajuan sanggah hasil seleksi administrasi CPNS 2021.

Baca Juga: Link Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi CPNS 2021, Cara Cek dan Jadwal Seleksi Lanjutan

Lantas masa sanggah CPNS artinya apa? Apa itu masa sanggah? Apa yang dimaksud masa sanggah dalam seleksi CPNS 2021?

Artikel ini berisi penjelasan masa sanggah CPNS artinya apa, informasi apa arti masa sanggah dan cara mengajukan sanggahan terhadap hasil pengumuman CPNS 2021.

Masa sanggah CPNS artinya apa?

Masa sanggah pada dasarnya adalah masa waku melakukan sanggahan terhadap pengumuman hasil seleksi CPNS 2021. 

Baca Juga: Link Download Kisi-kisi CPNS 2021 PDF Berdasarkan Permenpan RB No. 27 Tahun 2021

Halaman:

Editor: Ulul Uliyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x