Profil Irjen Pol Rudy Sufahriadi Kapolda Sulteng Pernah Hampir Tewas Ditembak Teroris

20 September 2021, 13:18 WIB
Profil Irjen Pol Rudy Sufahriadi Sosok di Balik Tewasnya Ali Kalora, Pernah Hampir Tewas Ditembak Teroris /tangkap layar/ig @pol.rudy.sufahriadi

Portal Kudus - Simak profil Irjen Pol Rudy Sufahriadi seorang Perwira Tinggi Polri yang pernah Hampir ditembak teroris.

Irjen Rudy Sufahriadi adalah Kapolda Sulteng sosok di balik tewasnya pimpinan teroris Poso Ali Kalora.

Berikut ini profil dan biodata Irjen Rudy Sufahriadi yang dulu pernah berhasil tembak mati Santoso dan kini tembak Ali Kalora.

Baca Juga: Profil Irjen Napoleon Bonaparte Mantan Perwira Tinggi POLRI Terduga Kasus Penganiayaan Muhammad Kece

Nama : Irjen Pol Drs. Rudy Sufahriadi

Kelahiran : 23 Agustus 1965 (umur 65 tahun) cimahi.

Pasangan : Luly Rudy Sufahriadi

Dinas : Kepolisian Daerah Sulawesi Tengah

Masa Dinas : 1988 hingga sekarang

Pangkat : Inspektur Jendral Polisi

Pertempuran ; Operasi Tinombala, Operasi Madago Raya.

Baca Juga: Profil dan Biodata Angelica Simperler Aktris Cantik Indonesia Lengkap dengan Akun IG, Umur, Keluarga, Karir

Pada tanggal 10 November 2005, Rudy Sufahriadi resmi menggantikan AKBP Sholeh Hidayat sebagai Kapolres Poso Baru dua bulan menjabat di sana.

Dia hampir menjadi korban penembakan teroris. Pada tanggal 24 Januari 2006, setelah dirinya selesai menunaikan salat subuh berjamaah di Masjid Raya Poso.

Rudy ditembak dari jarak dekat oleh salah satu dari dua orang tak dikenal yang mengendarai sepeda motor RX King.

Baca Juga: Film Indonesia Terbaru Sianida Tayang di WeTV, Berikut Sinopsis dan Link Nonton Streaming Episode 1,2,3,4,5,6

Namun, dirinya dalam kondisi sigap dan berhasil menghindari tembakan tersebut. Rudy sendiri tidak sedang dalam pengawalan pada saat itu.

Identitas kedua teroris tersebut baru terungkap bertahun-tahun kemudian.

Pelaku yang menembak Rudy adalah Enal Tao, sementara yang membawa motor adalah Yono sayur.

Enal tewas di Aceh pada tahun 2010, sementara Yono tewas ditembak pasukan Operasi Tinumbala pada tanggal 10 November 2016.

Baca Juga: Setelah Pengumuman Prakerja Gelombang 21 Nanti, Lakukan Hal-hal Berikut Agar Insentif Rp2,55 Juta Bisa Cair

Demikian profil Irjen Rudy Sufahriadi Perwira Tinggi Polri yang pernah Hampir tewas ditembak teroris.***

Editor: Ulul Uliyanto

Sumber: Berbagai sumber

Tags

Terkini

Terpopuler