BLT BPJS Ketenagakerjaan Kabupaten Pati Cair Hari Ini, Berikut Cara Cek Saldonya.

- 27 Agustus 2020, 09:24 WIB
Ilustrasi kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan. / Media Pakuan
Ilustrasi kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan. / Media Pakuan /

Cara cek status kepesertaan dan saldo JHT (cek BPJS Ketenagakerjaan) bisa dilakukan melalui laman sso.bpjsketenagakerjaan.go.id.

- Masuk ke https://sso.bpjsketenagakerjaan.go.id/.

- Masukkan alamat email di kolom user.

- Masukkan kata sandi.

- Setelah masuk, pilih menu layanan.

Baca Juga: Bupati Pati Haryanto Menerima Lencana Melati dari Kwartir Nasional

Apabila belum terdaftar di laman tersebut, bisa melakukan registrasi dengan cara:

- Masuk ke https://sso.bpjsketenagakerjaan.go.id.

- Pilih menu registrasi.

- Isi formulir sesuai dengan data nomor KPJ Aktif, nama, tanggal lahir, nomor e-KTP, nama ibu kandung, nomor ponsel, dan email.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah