Pemkab Rembang Gelar Upacara Peringati Hari Santri Nasional 2021

- 23 Oktober 2021, 20:37 WIB
Upacara Hari Santri Nasional 2021
Upacara Hari Santri Nasional 2021 /Rembangkab.go.id/

“Santri di mana-mana tugasnya belajar. Belajar menuntut ilmu, hormat terhadap guru. Soal nanti mau jadi apa? Wallahu alam,” tambahnya.

Baca Juga: Cara Menunjukkan Sertifikat Vaksin Covid-19, Hanya Lewat Fitur Pindai QR Code Akan Ditampilkan Data Vaksinasi

Gus Hanies yang merupakan putra almarhum kiai kharismatik KH. Cholil Bisri (kakak kandung KH. Musthofa Bisri / Gus Mus) mengajak kepada santri untuk tidak minder. Pasalnya, santri bisa menjadi apa saja, seorang santri tidak harus menjadi modin.

Gus Wabup yang juga pernah mondok di Ponpes Nurul Ummah Yogyakarta mencontohkan Presiden ke-4 Republik Indonesia, KH. Abdurrahman Wahid (Gus Dur) berlatar belakang seorang santri, Wakil Presiden RI saat ini, KH. Ma’ruf Amin juga seorang santri. Bahkan Menteri Agama, Yaqut Cholil Qoumas (kakak kandung Gus Hanies) juga santri.***

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: rembangkab.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah