Tahukah Anda? Ternyata Ini 5 Manfaat Mendengarkan Musik bagi Kesehatan

- 9 Maret 2023, 17:40 WIB
Tahukah Anda? Ternyata Ini 5 Manfaat Mendengarkan Musik bagi Kesehatan
Tahukah Anda? Ternyata Ini 5 Manfaat Mendengarkan Musik bagi Kesehatan /pexels/Tirachard Kumtanom

 

Portal Kudus – Tanggal 9 Maret diperingati sebagai Hari Musik Nasional. Hal ini dimaksudkan agar masyarakat tetap mengingat musik daerah dan musik nasional. Namun tahukah Anda? Ternyata mendengarkan musik ada manfaat yang diperoleh bagi kesehatan.

Kata musik berasal dari Yunani, Mousikos. Mousikos dilambangkan sebagai dewa keindahan bangsa Yunani yang menguasai seni dan ilmu pengetahuan.

Sebagai salah satu karya seni, musik ternyata memiliki pengaruh bagi kesehatan. Banyak manfaat yang didapat dari mendengarkan musik.

 

Manfaat musik bagi kesehatan salah satunya adalah menjaga kesehatan otak. Berikut manfaat lainnya dari mendengarkan musik bagi kesehatan tubuh yang perlu diketahui,

Baca Juga: Siap-Siap! Seleksi Penerimaan pegawai PPPK Tenaga Teknis Tahun 2023 Akan Segera Digelar, Catat Tanggalnya

Mengurangi stress

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x