Apa Arti dan Dampak Childfree? Istilah yang Menjadi Viral karena Gitasav

- 10 Februari 2023, 18:46 WIB
Ilustrasi Apa Arti dan Dampak Childfree? Istilah yang Menjadi Viral karena Gitasav
Ilustrasi Apa Arti dan Dampak Childfree? Istilah yang Menjadi Viral karena Gitasav /Reuters/Claudia Daut/

 

PortalKudus - istilah childfree mendadak jadi perbincangan dan viral lantaran Youtuber Gita Savitri alias Gitasav menyebut bahwa rahasia awet mudanya pada usia 30 adalah karena memilih childfree.

Lalu apa arti childfree dan bagaimana dampak terhadap pasangan yang memilih childfree dari sisi kesehatan biologis dan psikologis?

Gita juga menuturkan bahwa dengan childfree atau memilih tidak memiliki anak, seseorang bisa tidur delapan jam setiap hari dan punya uang buat botox. Sehingga tidak punya anak adalah anti penuaan alami.

Baca Juga: Soal OSN Biologi SMA 2022 dan Pembahasannya, Contoh Soal Olimpiade Biologi SMA 2022 dan Pembahasannya PDF DOC

Hal ini disampaikan Gita ketika menanggapi komentar salah satu warganet yang memuji wajahnya yang awet muda.

Di Indonesia, istilah childfree memang belum begitu dipahami oleh masyarakat luas. Namun usai Gita Savitri membahas mengenai childfree, istilah chikdfree pun mulai menjadi perbincangan dan diskusi di berbagai media.

Namun, apa sebenarnya arti dari istilah childfree? Dan apa alasan serta dampak yang terjadi terhadap pasangan yang mengambil keputusan untuk childfree?

Baca Juga: 40 SOAL UTS Kimia Kelas 12 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal UTS Kimia Kelas Xii Semester 2 Tahun 2023

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x