Arti Tibo PESTHI Dalam Hitungan Weton Jawa, Menurut Primbon Jawa Hitungan Mudah dan Bisa dilakukan Sendiri

- 23 Juli 2022, 23:12 WIB
Arti Tibo PESTHI Dalam Hitungan Weton Jawa, Menurut Primbon Jawa Hitungan Mudah dan Bisa dilakukan Sendiri
Arti Tibo PESTHI Dalam Hitungan Weton Jawa, Menurut Primbon Jawa Hitungan Mudah dan Bisa dilakukan Sendiri /Pixabay/Jamesbhl

Portal Kudus - Berikut Arti Tibo PESTHI Dalam Hitungan Weton Jawa, Menurut Primbon Jawa Hitungan Mudah dan Bisa dilakukan Sendiri.

Sebelum Mendekati Sebuah pernikahan, umumnya orang Jawa akan lakukan penghitungan weton untuk pilih jodoh sebab sudah Menjadi Sebuah adat.

Hitung weton jodoh sama sesuai primbon Jawa tidak susah, cukup menyamakan hari lahirmu dan pasangan.

Baca Juga: Weton Jodoh Ketemu 26, Simak Arti dan Penjelasan Lengkapnya Perhitungan Weton Menurut Primbon Jawa

Weton kelahiran memiliki arti khusus bagi pemiliknya, jika di ungkap melalui ramalan maka bisa diketahui nasib dan perjalanan hidupnya kelak.

Pertama, jumlahkan neptu dari penanggalan Islam dengan neptu dari penanggalan Jawa.

ketahui terlebih dahulu apa yang diartikan dengan neptu.

Neptu ialah beberapa angka tertentu berkaitan hari kelahiran dan pasaran yang bermanfaat dalam penghitungan weton

Neptu dihitung dengan menjumlahkan neptu hari lahir dan pasaran punyamu dan pasangan.

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x