Selain Mie Instant, Berikut Beberapa Makanan yang Cocok Dinikmati Saat Musim Hujan

- 7 Juli 2022, 08:00 WIB
Ilustrasi soto ayam.
Ilustrasi soto ayam. /Pixabay/

Baca Juga: Resep Opor Ayam Spesial Lebaran Enak dan Mudah untuk Sajian Menu Hari Raya Idul Fitri 1443 Hijriah

5. Mie Ayam

Bagi yang sedang tidak ingin makan nasi tapi tetap ingin perut kenyang, mie ayam merupakan hidangan yang pas, apalagi dinikmati saat musim hujan.

Mie dengan topingan berupa potongan daging ayam yang dimasak dengan bumbu-bumbu dan diberi kecap manis lalu dituangkan kuah kaldu memang sedap dan tak bisa ditolak.

Makanan-makanan tersebut memang cocok dihidangkan selagi panas dan dinikmati saat musim hujan.

Tetapi belumlah lengkap jika tak dibarengi dengan secangkir minuman hangat seperti teh, kopi, cokelat, atau wedang jahe.***

Halaman:

Editor: Kartika Kudus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x