Arti Imba dalam Bahasa Gaul, Kata yang Biasa Digunakan Gamers Mobile Legends

- 8 Juni 2022, 23:02 WIB
Benarkah game Mobile Legend akan dihapus?
Benarkah game Mobile Legend akan dihapus? /RODNAE Productions/Pexels

Portal Kudus – Artikel ini terdapat penjelasan Arti Imba dalam Bahasa Gaul, Kata yang Biasaa Digunakan Gamers Mobile Legends.

Singkatan Imba termasuk dalam bahasa gaul yang sering muncul di game mobile legend.

Simak penjelasan mengenai arti Imba dalam bahasa gaul.

 Baca Juga: Arti Poke dalam Bahasa Gaul, Kata yang Sering Digunakan Para Gamers Mobile Legend

Kata Imba kembali populer di berbagai media sosial dan dunia para gamers mobile legends.

Di artikel ini terdapat informasi mengenai Imba dalam bahasa gaul yang sedang ngetren.

Namun sebenarnya apa maksud atau arti dari kata Imba ini?

Baca Juga: Arti Menimisu dalam Bahasa Gaul, Kata yang Sedang Populer di Media Sosial

Berikut di bawah ini dijelaskan mengenai arti Imba dalam bahasa gaul.

Kata Imba sering dipakai untuk percakapan di media sosial dan di game mobile legends.

Bagi yang main game Mobile Legends pasti sudah biasa mendengar kata Imba.

Baca Juga: Apa Itu Tremor? Simak Penjelasan Tremor Kata yang Sering Muncul di Media Sosial

Sebenarnya Imba adalah berasal dari kata Imbalance yang memiliki arti tanpa tandingan

Istilah Imba terkadang dipakai sebagai kata pujian untuk player yang mempunyai skill yang jago.

Atau dipakai untuk karakter yang sangat kuat sehingga tidak memiliki tandingan yang setara.

Baca Juga: Arti Edgy dalam Bahasa Gaul, Kata yang Sering Digunakan di Media Sosial

Demikian itulah arti Imba dalam game mobile legends.

***

Editor: Sugiharto

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x