Arti Deck dalam Bahasa Gaul, Panggilan yang Sering Dipakai di Media Sosial

- 17 Mei 2022, 03:56 WIB
Ilustrasi Media Sosial
Ilustrasi Media Sosial /Pixabay/

Portal Kudus – Artikel ini berisi penjelasan Arti Deck dalam Bahasa Gaul, Panggilan yang Sering Dipakai di Media Sosial.

Banyak sekali istilah baru yang muncul dalam bahasa gaul.

Salah satunya yang muncul belakangan ini yaitu ‘Deck’.

Baca Juga: Arti Sabi di Tiktok, Begini Penjelasan Kata Sabi dalam Bahasa Gaul 

Sudah tahukah Anda apa arti dari Deck?

Jika penasaran dan ingin tahu arti Deck bisa simak artikel ini.

Sebenarnya Deck adalah berasal dari bahasa Inggris.

Baca Juga: Arti Kata Sabi dalam Bahasa Gaul, Ada Penjelasan dan Contoh Penggunaannya

Yang apabila diterjemahkan dalam bahasa Indonesia artinya yaitu geladak dan bungkus.

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x