4 Hal Warisan Genetik dari Ibu ke Anak Laki-Laki, Salah Satunya Kebiasaan

- 7 Februari 2022, 07:50 WIB
Ilustrasi ibu dan anak
Ilustrasi ibu dan anak /Pixabay/PublicDomainPictures

Portal Kudus - Anak adalah suatu anugrah, yang tiada duanya dari Tuhan.

Anak yang lahir menurunkan 23 kromosom yang berasal dari mama dan ayah.

Jadi kita tidak akan tahu anak nanti mirip mama atau ayahnya.

Masing-masing gen mama dan ayah, akan mewarisi beberapa hal.

Seperti bentuk fisik, sifat, ekspresi, sikap tubuh, penyakit, hingga kemampuan akademik.

Warisan genetik yang diturunkan mama dan ayah akan berbeda.

Berikut kita akan membahas lebih dalam tentang warisan genetik yang diturunkan ibu ke pada anak laki-laki:

1. Kecerdasan

Anak laki-laki akan mendapatkan kecerdasan dari mama. Hingga 40 persen kecerdasan tersebut akan diwariskan terutama kepada anak laki-laki.

Baca Juga: Heboh Ulang Tahun Jisung NCT DREAM, Berikut Profil lengkapnya Kotak

Halaman:

Editor: Candra Kartiko Sari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x