Apakah Gerhana Matahari Cincin Boleh Dilihat? Begini Penjelasannya, Peringatan Saat Terjadi Gerhana Hari Ini!

- 10 Juni 2021, 06:45 WIB
Penjelasan apakah gerhana matahari cincin boleh dilihat langsung dengan mata telanjang
Penjelasan apakah gerhana matahari cincin boleh dilihat langsung dengan mata telanjang /Jae Rue/PIXABAY/

Portal Kudus - Inilah penjelasan apakah gerhana matahari cincin boleh dilihat langsung dengan mata telanjang. 

Hari ini, Kamis 10 Juni 2021 diperkirakan akan terjadi fenomena gerhana matahari cincin. Banyak yang bertanya, apakah gerhana matahari cincin boleh dilihat?

Artikel ini akan memberikan penjelasan tentang apakah gerhana matahari cincin boleh dilihat langsung dengan mata telanjang. 

Baca Juga: Jam Berapa Gerhana Matahari Cincin 2021? Ini Waktu Terjadinya Gerhana Matahari Cincin pada Kamis 10 Juni 2021

Fenomena gerhana matahari cincin hari ini pada dasarnya hanya bisa dilihat secara langsung di sejumlah wilayah tertentu. 

Melansir keterangan di laman LAPAN edukasi.sains.lapan.go.id, gerhana matahari cincin dapat disaksikan di Pulau Ellesmare dan Baffin, Kanada, serta kawasan Siberia, Rusia. 

Adapun untuk wilayah seperti Greenland, Islandia, Eropa, Rusia, dan negara-negara Asia Tengah dan China bagian barat dapat menyaksikan gerhana matahari sebagian.

Kemudian, bagaimana dengan wilayah Indonesia? LAPAN memastikan, fenomena gerhana matahari cincin tidak bisa disaksikan di Indonesia.

Baca Juga: Kamis 10 Juni 2021 Ada Gerhana Matahari, Ini Bacaan Niat Sholat Gerhana Matahari dan Tata Cara Sholat Khusuf

Halaman:

Editor: Ulul Uliyanto

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah