Apa Arti 'Prik' di TikTok? Begini Maksud dan Artinya, Pahami Maksud Prik Bahasa Gaul di TikTok

15 Januari 2022, 12:44 WIB
Arti prik di TikTok? Apa arti Prik bahasa gaul yang sering dipakai di TikTok. /Ilustrasi: Pixabay

Portal Kudus - Apa arti prik di TikTok? Apa arti Prik bahasa gaul yang sering dipakai di TikTok.

Buat kamu yang penasaran dengan arti prik di TikTok, arti Prik bahasa gaul di TikTok, simak penjelasannya di artikel ini.

Akan disajikan info arti prik di TikTok, maksud dan arti Prik bahasa gaul yang sering dipakai di TikTok.

Baca Juga: Rilis Hari Ini! Chakho BTS Adalah Webtoon Baru BTS, Simak 7 Nama Karakter BTS di 7 Fates: Chakho, Siapa Saja?

Belakangan, banyak netizen yang penasaran dengan istilah prik yang kerap digunakan di TikTok.

Banyak yang bertanya-tanya, apa arti prik bahasa gaul yang sering dipakai di TikTok.

Biasanya, kata "Prik" digunakan sering terlihat dipakai di kolom komentar untuk mengomentari seseorang. 

Baca Juga: Akun Instagram Ghozali Everyday, Twitter, Profil Mahasiswa UDINUS yang Raup Miliaran dari Jual Foto Selfie NFT

Sering kali menjadi sebutan, misalnya dalam kata-kata, "dasar bocah prik", "dasar orang prik", dan sebagainya. 

Lantas, apa arti Prik di TikTok? Berdasarakan penelusuran Portal Kudus, 'Prik' berasal dari bahasa Inggris, yakni "freak".

"Freak" dalam bahasa Inggris memiliki makna atau arti "aneh". 'Freak' menjadi "Prik" karena logat bahasa daerah di Indonesia. 

Baca Juga: Penampakan Sosok Diduga Mirip Dajjal Oleh Google Earth, Pertanda Apa? Ini Penjelasan serta Tempat Terekamnya

Jadi, ketika seseorang menyebut "dasar bocah prik" itu artinya "dasar bocah aneh".

Meski terdengar sebagai ejekan yang kasar, namun umumnya orang menggunakannya hanya untuk bercanda. 

Demikian penjelasan arti Prik di TikTok, apa arti Prik bahasa gaul yang sering dipakai di TikTok.***

 

Editor: Al Mahfud

Sumber: Berbagai sumber

Tags

Terkini

Terpopuler