Rekomendasi 7 Wisata Kuliner Kudus Wajib Dicoba: Lezatnya Memanjakan Lidah

- 22 Februari 2023, 19:14 WIB
Rekomendasi 7 Wisata Kuliner Kudus Wajib Dicoba: Lezatnya Memanjakan Lidah
Rekomendasi 7 Wisata Kuliner Kudus Wajib Dicoba: Lezatnya Memanjakan Lidah /@officialmedia_menarakudus/Instagram

Portal Kudus- Rekomendasi 7 wisata kuliner Khas Kudus yang wajib dicoba. Untuk kamu yang sedang berkunjung ke Kota Kudus, belum lengkap apabila belum mencicipi kuliner khas dari kota kretek ini.

Ataukah kamu yang dalam waktu dekat sedang merencanakan liburan ke Kudus, ada baiknya mengetahui apa saja makanan khas yang sayang untuk dilewatkan.

Selain menyuguhkan wisata religi, sejarah, maupun alamnya. Kudus merupakan salah satu kabupaten di Jawa Tengah yang juga memiliki berbagai jenis makanan khas, yang tentunya jarang untuk ditemukan di daerah lain.

Baca Juga: LIVE STREAMING Timnas Putri Hari Ini: Indonesia vs Arab Saudi, Nonton FIFA Match Day Rabu 22 Februari 2023

 Berikut telah dirangkum 7 kuliner khas kota Kudus yang wajib untuk dicoba, diantaranya adalah :

1.Soto Kudus

Di urutan pertama yaitu Soto Kudus, merupakan salah satu makanan yang cukup populer. Menjadikan Soto Kudus tidak asing lagi bagi para penjelajah kuliner.

Yang membedakan Soto ini dengan kebanyakan soto pada umumnya ialah cara penyajiannya. Dalam menghidangkan Soto Kudus memiliki tradisi yaitu dengan menggunakan mangkuk kecil untuk seporsi soto.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x