40 Soal UAS Agama Islam Kelas 8 Semester 1 dan Kunci Jawaban, Soal UAS Agama Islam Kelas 8 Semester 1 2022

- 28 November 2022, 09:39 WIB
contoh soal UAS PAI kelas 11 semester 1 kurikulum 2013 tahun 2022
contoh soal UAS PAI kelas 11 semester 1 kurikulum 2013 tahun 2022 /unsplash.com

39. Berfoya-foya serta menghambur-hamburkan harta adalah pemborosan yang merupakan bagian dari perbuatan setan. Allah mengajarkan kita agar hidup hemat, sederhana dan peduli terhadap orang lain. Manfaat dari perilaku hidup hemat dan sederhana adalah ....
A. semua keinginan dapat terpenuhi pada masa sekarang
B. dapat menabung untuk kebutuhan yang akan datang
C. menjadi salah satu cara agar cepat menjadi kaya
D. bisa peduli pada sesama manusia di sekitar kita

40.    Perhatikan ayat berikut ini!
وَإِذَا خَاطَبَهُمُ الْجَاهِلُونَ قَالُوا سَلَامًا
Arti dari ayat tersebut adalah ….
A. dan apabila orang-orang sombong menyapa mereka (dengan kata-kata yang menghina), mereka mengucapkan “salam”
B. dan apabila orang-orang bodoh menyapa mereka (dengan kata-kata yang menghina), mereka mengucapkan “salam”
C. dan apabila orang-orang kafir menyapa mereka (dengan kata-kata yang menghina), mereka tidak mengucapkan “salam”
D. dan apabila orang-orang musyrik menyapa mereka (dengan kata-kata yang menghina), mereka tidak mengucapkan “salam”

Baca Juga: Arti Mimpi Melihat Ombak, Sebuah Pertanda Baik atau Buruk? Simak Penjelasan Berikut ini

*) Disclaimer: soal di atas merupakan contoh latihan soal untuk belajar dalam menghadapi UAS/PAS. Portalkudus.com tidak menjamin soal tersebut muncul dalam ujian.

Demikian 40 contoh soal UAS Agama Islam kelas 8 Semester 1 SMP/MTs kurikulum 2013/kurikulum merdeka dan kunci jawaban tahun 2022.***

Halaman:

Editor: Kartika Kudus

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x