Jelang Isra Miraj 1442 H, Ini Amalan dan Doa yang Bisa Dilakukan, Lengkap Berserta Artinya

- 9 Maret 2021, 09:48 WIB
Jelang Isra Miraj 1442 H, Ini Amalan dan Doa yang Bisa Dilakukan, Lengkap Berserta Artinya
Jelang Isra Miraj 1442 H, Ini Amalan dan Doa yang Bisa Dilakukan, Lengkap Berserta Artinya /Mohamed_hassan

Pertama : Niat melakukan shalat sunnah 12 rakaat

Lafadz niatnya sebagai berikut;

اُصَلِّى سُنَّةً رَكْعَتَيْنِ ِللهِ تَعَالٰى

Ushallii sunnatan rok’ataini lillaahi ta’ala (Aku niat shalat sunnah dua rakaat karena Allah Ta’ala)

Kedua: dalam tiap rakaat membaca Al-Fatihah, dilanjutkan bacaan salah satu surah di Al-Qur’an. Lebih baik dari Juz 30

Ketiga: membaca Tasbih 100xsetelah salam

سبحان الله والحمد لله ولا اله الا الله والله اكبر

Subhaanallah walhamdu lillah walaa ilaaha illallah wallaahu akbar (Maha Suci Allah, segala puji bagi Allah, tiada Tuhan selain Allah, dan Allah Maha Besar).

Dilanjutkan dengan Istighfar 100x

استغفر الله العظيم

Halaman:

Editor: Ulul Uliyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah