Lirik Sholawat Thibil Qulub Arab dan Artinya (Obat Dari Segala Penyakit)

- 22 September 2020, 20:23 WIB
/lirik sholawat tibbil qulub/

Baca Juga: Niat Puasa Senin Kamis, Manfaatnya dan Bacaan Doa Lengkap Tulisan Arab, Latin hingga Artinya

Artinya :
“Ya Allah, berikanlah rahmat kepada baginda kami, Nabi Muhammad, sang penyembuh hati dan obat nya, memberikan kesehatan badan dan mengobati nya, menjadi cahaya mata hati dan sinar nya, serta menjadi makanan pokok dan asupan gizi bagi rohani. Juga kepada keluarga dan sahabat beliau, dan semoga Engkau memberikan keselamatan.”

Baca Juga: Sidang Perdana Perkara Suap Kepegawaian PDAM Kudus Digelar Hari Ini, Selasa 22 September 2020

Keutamaan Shalawat Tibbil Qulub

Mengenai faedah atau manfaat shalawat Tibbil Qulub, secara umum dijelaskan dalam dzikir Majmu’ah Maqruat Yaumiyah wa Usbu’iyah, yakni sebagai berikut :

صلوات طب القلوب منيكا مجرب كاغكى أنجاكي كصحاتان بدان لن دادوس تومبا سدايا فياكيت ظاهر أتاوي باطن

“Shalawat Tibbil Qulub ini berfaedah menjaga kesehatan tubuh dan juga menjadi obat dari segala penyakit baik dzohir maupun bathin” [KH Muhammad bin Abdullah Faqih]

Adapun faedah sholawat di atas berlaku untuk mereka yang membaca / melantunkan shalawat Tibbil Qulub dengan kaifiyah (cara baca) yang umum.

Baca Juga: Bacaan Niat, Doa Buka Puasa Senin Kamis dan Keutamaannya

Sehingga mereka yang istiqamah / selalu mendawamkan membaca shalawat ini dalam bilangan berapa pun, atas izin Allah akan diberikan kesehatan baik lahir maupun batin.

Adapun kaifiyah (cara baca) yang khusus dalam melantunkan shalawat tibbil qulub ini, telah dijelaskan di dalam kitab Sa’adah ad-Daraini fi as-Shalat ala Sayyid al-Kaunaini, yakni sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x