Keutamaan Puasa Senin Kamis dan Niat Puasa Lengkap dengan Tulisan Arab, Latin hingga Artinya

- 6 September 2020, 18:11 WIB
ILUSTRASI puasa.*/HARVARD via Pikiran-Rakyat.com
ILUSTRASI puasa.*/HARVARD via Pikiran-Rakyat.com /

Maka jika pemeriksaan amal dilakukan pada saat kita sedang berpuasa, semoga nilai keburukan berkurang.

Sementara, semoga nilai amal kebaikan yang dilakukan pun akan bertambah.

Dalam sebuah riwayat, Rasulullah SAW bersabda:

"Amal perbuatan itu diperiksa tiap hari senin dan kamis, maka saya suka diperiksa amalku sedang saya berpuasa." (HR Turmudzi)

3. Berharap Ampunan Allah SWT

Para sahabat bertanya-tanya ada apa dengan hari Senin dan Kamis, hingga Rasulullah SAW memberi perhatian khusus.

Diriwayatkan dari Abu Hurairah ra, Rasulullah SAW bersabda:

"Sesungguhnya amal-amal itu dipersembahkan pada tiap senin dan kamis, maka Allah berkenan mengampuni setiap muslim atau setiap mukmin, kecuali dua orang yang bermusuhan, maka firman-Nya: "Tangguhkanlah keduanya." (HR Ahmad)

Ada satu amal keburukan yang tak diberi toleransi oleh Allah SWT bagi pelakunya, yaitu bermusuhan dengan sesamanya.

Baca Juga: Jadwal MotoGP 2021 di Sirkuit Mandalika Beredar

Halaman:

Editor: Ulul Uliyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x