BACAAN DOA Awal Ramadhan Mustajab Sesuai Ajaran Rasulullah SAW, Doa Terbaik Dibaca Menjelang Ramadhan 2023

- 23 Maret 2023, 07:30 WIB
Doa awal Ramadhan berdasarkan kajian Ustadz Adi Hidayat
Doa awal Ramadhan berdasarkan kajian Ustadz Adi Hidayat /

Arti Hadits / ترجمة الحديث :

“Dari Amirul Mu’minin, Abi Hafs Umar bin Al Khottob radiallahuanhu, dia berkata: Saya mendengar Rasulullah Shallallahu’alaihi wasallam bersabda : Sesungguhnya setiap perbuatan tergantung niatnya. Dan sesungguhnya setiap orang (akan dibalas) berdasarkan apa yang dia niatkan. Siapa yang hijrahnya karena (ingin mendapatkan keridhaan) Allah dan Rasul-Nya, maka hijrahnya kepada (keridhaan) Allah dan Rasul-Nya. Dan siapa yang hijrahnya karena dunia yang dikehendakinya atau karena wanita yang ingin dinikahinya maka hijrahnya (akan bernilai sebagaimana) yang dia niatkan”.

Baca Juga: KUMPULAN Ucapan Menjelang Ramadhan 2023, Kata-Kata Mutiara Menyambut Bulan Ramadhan 2023 Menyentuh Hati

Sebab niat menjadi hal utama menjadi sahnya suatu amalan ibadah puasa yang dijalankan, agar sah dan menjadi puasa yang sempurna.

Berikut adalah bacaan niat puasa untuk satu bulan penuh dan untuk doa harian:

niat puasa Ramadhan
niat puasa Ramadhan duta mode

Baca Juga: 14 Kata-Kata Mutiara Menyambut Ramadhan 2023, Ucapan Marhaban Ya Ramadhan 2023 Penuh Makna dan Doa

Berikut adalah amalan doa yang dibaca sesuai anjuran Rasulullah SAW, disampaikan oleh Ustad Adi Hidayat:

"Allahumma Ahillahu Alaina Bilyummni Wal Iman Wassalamati Wal Islam Rabbi Warabbukallah".

Artinya :

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x