Renungan Harian Kudus – Berlaku Bijak dalam Segala Situasi

- 24 Juni 2022, 11:15 WIB
Ilustrasi Alkitab
Ilustrasi Alkitab /Pixabay

Portal Kudus – Shalom, Renungan Harian Kudus hadir untuk memberikan artikel-artikel renungan harian Krsiten untuk terus tumbuh bersama.

Artikel renungan harian kudus memberikan motivasi akan penyertaan Tuhan serta menemani aktivitas sehari-hari dengan Firman Tuhan.

Tema renungan harian kudus pada kali ini yaitu “Berlaku Bijak dalam Segala Situasi” yang diambil dari kitab : Amsal 8:33.

Baca Juga: Kumpulan Ayat Alkitab Penguat dan Motivasi saat Dalam Kondisi Khawatir

Nats "Dengarkanlah didikan,maka kamu menjadi bijak,janganlah mengabaikannya." Amsal 8:33

TEMA : “BERLAKU BIJAK DALAM SEGALA SITUASI "

Orang yang berlaku bijak adalah orang yang mampu bersikap dengan tepat dan benar didalam setiap keadaan atau situasi.

Orang yang berlaku bijak akan merespon dengan sikap hati yang benar pada setiap peristiwa atau kejadian yang terjadi dalam hidup.

Baca Juga: CONTOH Soal Cerdas Cermat Alkitab Anak Sekolah Minggu tentang Paskah, Simak Contoh Soal CCA dan Jawaban

Bagaimana supaya punya hati yang bijak? Jawabannya ialah ketika kita dapat merespon Firman Tuhan dan melakukannya.

Halaman:

Editor: Kartika Kudus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah