Arti Taqabbalallahu Minna Wa Minkum Shiyamana Wa Shiyamakum Arab Latin dan Artinya Lengkap

- 1 Mei 2022, 11:00 WIB
Arti Taqabbalallahu Minna Wa Minkum Shiyamana Wa Shiyamakum Arab Latin dan Artinya Lengkap
Arti Taqabbalallahu Minna Wa Minkum Shiyamana Wa Shiyamakum Arab Latin dan Artinya Lengkap /pixabay.com

Portal Kudus - Berikut Arti Taqabbalallahu Minna Wa Minkum Shiyamana Wa Shiyamakum Arab Latin dan Artinya Lengkap.

Berikut Inilah Arti Taqabbalallahu Minna wa Minkum Shiyamana wa Shiyamakum, Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri.

Banyak Orang yang belum Tahu tentang Arti dan maknanya serta jawaban yang Tepat saat di ucapkannya Taqabbalallahu Minna wa Minkum Shiyamana wa Shiyamakum.

Hari Lebaran Idul Fitri 1443 Hijriah yang diperkirakan jatuh pada tanggal 2 Mei 2022.

Baca Juga: Bacaan Niat Sholat Idul Fitri 2022 atau 1443 H Sendiri dan Berjamaah, Tulisan Bahasa Arab, Latin dan Artinya

Setelah satu bulan penuh berpuasa, lebaran idul fitri merupakan puncak dari kebahagiaan karena kita sebagai umat islam kembali fitri, suci seperti dilahirkan kembali.

Secara bahasa, Arti Taqabbalallahu minna wa minkum shiyamana wa shiyamakum adalah Semoga Allah menerima (puasa) kita dan setiap tahun semoga kita senantiasa dalam kebaikan.

Kalimat ini digunakan sebagai kalimat harapan dan doa agar selalu dalam kebaikan di setiap saat.

Itulah Arti Taqabbalallahu Minna wa Minkum Shiyamana wa Shiyamakum, Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri.

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah