JAWABAN Bolehkah Berhubungan Suami Istri di Malam Takbiran atau Hari Raya? Simak Penjelasanya

- 30 April 2022, 07:44 WIB
JAWABAN Bolehkah Berhubungan Suami Istri di Malam Takbiran atau Hari Raya? Simak Penjelasanya
JAWABAN Bolehkah Berhubungan Suami Istri di Malam Takbiran atau Hari Raya? Simak Penjelasanya /Diambil dari Facebook @informasi inspirasi dan kreatifitas/

(Mohon maaf sebelumnya, saya mau bertanya, apakah betul pada malam Lebaran, baik Idul Fitri maupun Idul Adha, tidak boleh melakukan hubungan badan antara suami dan istri? Mohon penjelasannya).

Baca Juga: Twibbon Idul Fitri 2021, Berikut 50 Link Download Twibbon Hari Raya Idul Fitri 1442 H Gratis di Twibbonize

Jawaban:

Wa'alaikumsalam wr.wb.

Segala puji bagi Allah. Shalawat dan salam untuk Rasulullah. Semoga penanya selalu dalam keadaan sehat wal afiat.

Baca Juga: Download Takbiran Uje MP3 Lebaran Idul Fitri 2021 Dilengkapi Lirik Takbir Bahasa Arab Latin dan Artinya

Terkait pertanyaan penanya, berdasarkan fikih temuan saya, maka berhubungan suami istri pada malam hari raya atau malam lainnya adalah halal mubah, kecuali ada dalil yang mengharamkannya seperti pihak istri dalam keadaan haid atau nifas (Al-Baqarah: 222), dalam keadaan berpuasa (Al-Baqarah: 187), atau sedang Ihram haji dan umrah (Al-Baqarah: 197).

Dalam kitab Al-Majmu’ dijelaskan:

“Dalil kami untuk menanggapi argumentasi semua pendapat di atas adalah seperti yang dikemukakan Ibnu al-Mundzir bahwa berhubungan badan hukumnya boleh karena itu kita tidak bisa melarang dan memakruhkannya tanpa dalil. ( Al-Majmu’ Juz. 2, h. 241)

Baca Juga: Download Takbiran Idul Fitri MP3 Gema Takbir Idul Fitri 2021 Paling Merdu, Oleh Ustadz Jefri Al Buchori

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah