Siapa Saja Golongan Orang yang Berhak Menerima Zakat Fitrah? Berikut Ulasannya

- 25 April 2022, 15:56 WIB
Siapa Saja Golongan Orang yang Berhak Menerima Zakat Fitrah? Berikut Ulasannya
Siapa Saja Golongan Orang yang Berhak Menerima Zakat Fitrah? Berikut Ulasannya /

6. Gharim

Gharim merupakan orang yang memiliki hutang. Orang yang memiliki hutang berhak menerima zakat, akan tetapi orang yang berhutang untuk kepentingan maksiat seperti judi, hak mereka untuk mendapat zakat akan gugur.

7. Ibnu Sabil

Orang yang berhak menerima zakat fitrah adalah musafir. Ibnu Sabil disebut juga sebagai musaffir atau orang-orang yang sedang melakukan perjalanan jauh.

Baca Juga: KUNCI Jawaban Game Katla Hari Ini 25 April 2022, Game Tebak Satu Kata Setiap Harinya

8. Fi Sabilillah

Terakhir, orang yang berhak menerima zakat fitrah yakni fi sabilillah. Yang dimaksud dengan sabilillah adalah segala sesuatu yang bertujuan untuk kepentingan di jalan Allah.

Demikian informasi yang bisa disampaikan tentang golongan orang yang berhak menerima zakat fitrah.***

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah